Tips Kegiatan Blogging di Kelas

Catatan ini adalah suplemen untuk tulisan sebelumnya yang berjudul

Literasi, Blogging, dan Pembelajaran

Inilah tiga tips singkat memfasilitasi kegiatan blog di kelas
1. Sediakan jaringan internet yang memadai agar posting di blog lancar dan anak bisa langsung melihat hasil tulisannya sendiri.
2. Membaca! Ingatlah untuk selalu membaca, membaca, dan membaca. Membaca buku membuat kita bisa mengenal cara menulis dan menuangkan ide dalam bentuk tulisan. Membuat seperti menyimpan memori saat kita hendak menuliskannya.
3. Awali dari hal yang mudah kita tuliskan. Misalnya dari foto yang kita ambil kemudian buat captionnya! Awalnya mungkin hanya satu atau dua paragraf tapi lama kelamaan jika kita senangi dan kita tekuni bisa lebih dari satu paragraf tulisan yang kita hasilkan.


FAST FACT ABOUT BLOGGING!
35% To write about areas and interested.
26% To share expertise.
39% other reason (to atract clients, connect with like people,  and more)
                                                                            (source: invesp)

Tips Kegiatan Blogging di Kelas (dok. iden.web.id)

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Tips Kegiatan Blogging di Kelas"

Posting Komentar